Open PO Lebaran 2025

Open PO Lebaran 2025

Takut kelupaan beli daging buat lebaran? Nanti sekalinya belanja pas deket lebaran.. eh, malah udah mahal banget harganya.

Makanya, mending PO daging aja yuk sekarang jugaaa!
Kalian bisa pesan produk apapun yang ada di pricelist, mulai dari Daging Sapi, Ayam, Ikan hingga Olahan. Dan setelahnya tinggal santai saja, menanti pesanan diantarkan sesuai dengan tanggal yang diinginkan.

Syarat ketentuan untuk PO Daging :

Pengiriman terakhir yang bisa di-request adalah per tanggal 29 Maret 2025 atau H-2 Lebaran.

Pesanan dibayarkan secara langsung, tidak bisa COD.

Ongkos kirim gratis jika pesan dalam minimum quantity tertentu. Jika pesanan tidak memenuhi minimum quantity, maka dikenakan biaya ongkir kurir paxel, gojek, grab atau lalamove.

Harga yang berlaku adalah harga sesuai priceslist terbaru di tanggal pemesanan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *